Rabu, 14 September 2011

CAT AUTOMOTIVE

JENIS-MERK-KISARAN HARGA

ADA 2 JENIS CAT AUTOMOTIVE YANG BEREDAR DI PASARAN UNTUK PENGECATAN DI BENGKEL2 BODY REPAIR (AUTOMOTIVE REFINISH PAINT)
1.CAT JENIS NC (NITROCELLULOSE)>WARNA METALLIC DAN NON METALLIC (SOLID)
2.CAT JENIS PU (POLYURETHANE)>WARNA METALLIC DAN NON METALLIC (SOLID)

CAT JENIS NC:

HAMPIR SELURUH PRODUSEN CAT AUTOMOTIVE MENGAWALI PRODUKNYA DENGAN CAT JENIS INI.BEBERAPA MERK TERKENAL SBB:
-GLASSO DARI BASF GERMANY
-DANAGLOSS DARI SADOLIN DENMARK
-AUTOLUX DARI NIPPON PAINT JEPANG
-KARDIAC DARI KANSAI PAINT JEPANG
-AUTOCOLOR DARI ICI PAINT INGGRIS

KE 5 MERK TERSEBUT JUGA DIPAKAI SEBAGAI ORIGINAL EQUIPMENT MANUFACTURER DARI PRODUK AUTOMOTIVE DUNIA SEPERTI BMW DAN MERCEDES MEMAKAI GLASSO DARI BASF.
PADA MOBIL JEPANG DI INDONESIA AWALNYA MENGGUNAKAN PRODUK2 DANAGLOSS DAN ICI .NAMUN SEIRING TUMBUHNYA PASAR MOBIL JEPANG DI INDONESIA MEREKA MULAI BERALIH KE MERK DARI PRODUK JEPANG SENDIRI YAITU NIPPON PAINT DAN KANSAI PAINT SAMPAI SEKARANG.CAT JENIS NC INI SUDAH TIDAK DIPERGUNAKAN LAGI OLEH BENGKEL BODY REPAIR AUTOMOTIVE BESAR KARENA KELEMAHANNYA DALAM PROSES PEKERJAAN MAUPUN MATCHING WARNA.

CAT JENIS PU:

JENIS PU LAH YANG SEKARANG DIGUNAKAN DALAM BODY REPAIR AUTOMOTIVE SEKARANG DENGAN MERK-MERK SBB:

-SIKKENS DARI AKZO NOBEL (PERUSAHAAN CAT TERBESAR DARI BELANDA)
-DUPONT DARI INGGRIS
-SPIES HECKER DARI JERMAN
-BASF DARI JERMAN
-ALESCO DARI KANSAI JEPANG
-NIPPONT PAINT DARI JEPANG

Tidak ada komentar:

Posting Komentar